Posted by : Asep Muharam Sabtu, 09 Februari 2013

Tottenham vs Newcastle

Preview Pertandingan dan Prediksi Skor Liga Inggris antara Tottenham Hotspur vs Newcastle United. Pertandingan ini akan berlangsung pada hari Sabtu 9 Februari 2013 disiarkan Live di GlobalTV pukul 19.15 WIB. Berikut berita selengkapnya.

Gelandang Tottenham Hotspur Mousa Dembele mengaku siap bermain sebagai penyerang jika manajer Andre Villas-Boas memintanya.

Cedera yang dialami Jermain Defoe membuat Spurs hanya memiliki Emmanuel Adebayor di pos striker. Terlebih lagi, Adebayor baru saja kembali dari tugasnya membela timnas Togo di Piala Afrika 2013.

“Tentu saja, jika manajer berpikir hal ini [menjadi striker] adalah opsi terbaik. Mengapa tidak?” ujar Dembele kepada Sky Sports.

“Jelas bahwa dia [Defoe] adalah pemain penting bagi kami. Dia mencetak banyak gol penting. Jadi, tak mudah bagi kami saat ini [setelah Defoe cedera],” imbuh gelandang asal Belgia ini.

Pada lanjutan Liga Primer Inggris akhir pekan mendatang, Spurs akan menjamu Newcastle United di White Hart Lane.

Head to Head Tottenham Hotspur vs Newcastle United :
18 Agu 2012 : Newcastle United 2 - Tottenham 1 EPL
12 Feb 2012 : Tottenham 5 - Newcastle United 0 EPL
16 Okt 2011 : Newcastle United 2 - Tottenham 2 EPL
22 Jan 2011 : Newcastle United 1 - Tottenham 1 EPL
28 Des 2010 : Tottenham 2 - Newcastle United 0 EPL

5 Pertandingan Terakhir Tottenham Hotspur :
3 Feb 2013 : West Bromwich Albion 0 - Tottenham 1 EPL
31 Jan 2013 : Norwich City 1 - Tottenham 1 EPL
27 Jan 2013 : Leeds 2 - Tottenham 1 FA
20 Jan 2013 : Tottenham 1 - Manchester United 1 EPL
12 Jan 2013 : Queens Park Rangers 0 - Tottenham 0 EPL

5 Pertandingan Terakhir Newcastle United :
2 Feb 2013 : Newcastle United 3 - Chelsea 2 EPL
30 Jan 2013 : Aston Villa 1 - Newcastle United 2 EPL
19 Jan 2013 : Newcastle United 1 - Reading 2 EPL
12 Jan 2013 : Norwich City 0 - Newcastle United 0 EPL
5 Jan 2013 : Brighton 2 - Newcastle United 0 FA

Prediksi Susunan Pemain dan Formasi Tottenham Hotspur vs Newcastle United :
Tottenham Hotspur ( 4-3-2-1 ) : Friedel, Kaboul, Gallas, Walker, Benoit Assou-Ekotto, Parker, Dempsey, Gareth Bale, Aaron Lennon, Livermore, Dembele.

Newcastle United ( 4-4-2 ) : Krul, Santon, Perch, Taylor, Simpson, Gutiérrez, Tiote, Cabaye,  BenArfa, Ameobi, Papiss Cisse.

Sumber  :  http://bookmark.bertanyaseo.com/5154/prediksi-tottenham-vs-newcastle-9-februari-2013/

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Popular Post

Delete this widget from your Dashboard and add your own words. This is just an example!

Páginas vistas en total

Archive

free counters
Blinkie Text Generator at TextSpace.net
Blinkie Text Generator at TextSpace.net

Blog Archive

Followers

Followers

About Me

Foto Saya
Asep Muharam
Lihat profil lengkapku

Archives

You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "

Blinkie Text Generator at TextSpace.net
free counters
Blinkie Text Generator at TextSpace.net
Blinkie Text Generator at TextSpace.net

Pages

Diberdayakan oleh Blogger.

- Copyright © Batavia 1943 -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -